Kehadiran Polsek Gegesik Polresta Cirebon di tengah-tengah masyarakat

    Kehadiran Polsek Gegesik Polresta Cirebon di tengah-tengah masyarakat

     

    KAB. CIREBON - Personil Polsek Gegesik Polresta Cirebon Aipda Firgiyanto dan Bripka Suyadid melaksanakan Sambang Dialogis Bersama Warga Panunggul Kecamatan Gegesik Kabupaten Cirebon.
    Sabtu. (31/08/24).

    Setiap hari Polri selalu hadir di tengah masyarakat untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada Masyarakat. "Ucap Kapolsek Gegesik."

    Kapolresta Cirebon Kombes. Pol. Sumarni, S.I.K, SH. MH. melalui Kapolsek Gegesik AKP SUHERYANA, SH mengatakan Anggota Polisi harus bisa hadir disetiap kegiatan masyarakat terutama keramaian guna antisipasi gangguan kamtibmas dan Kejahatan lainnya sehingga masyarakat merasa aman dan nyaman serta meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap Polri.

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Jelang Pilkada Serentak 2024, Kapolsek Sedong...

    Artikel Berikutnya

    Unit Patroli Polsek Sedong dalam menciptakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 

    Ikuti Kami